Sebagian besar perkumpulan olahraga di
kecamatan saronggi banyak berkecimpung di bidang olahraga bola voli. Dan
beberapa diantaranya juga memiliki perkumpulan olahraga jenis bulu tangkis dan
sepak bola . Tidak kalah dari beberapa desa lain di kecamatan saronggi, Desa
nambakor memliki beberapa perkumpulan olahraga, jenis olahraga yang ada di
daerah nambakor yaitu bola voli. Desa nambakor memiliki 2 perkumpulan beserta
fasilitas olahraganya.
Desa kecil nambakor juga memiliki beberapa perkumulan
kesenian. Diantaranya 1 kesenian ludruk dan 1 kesenian musik/seni
suara/kerawitan. Nambakor salah satu desa yang memiliki perkumpulan kesenian
ludruk. Sebagian besar kecamatan saronggi lebih banyak di bidang seni musik.
Dan nambakor masuk dalam salah satu dari 2 desa yang memiliki perkumpulan
ludruk.
Terdapat beberapa tempat peribadatan di daerah
nambakor. Walaupun tidak terlalu banyak, nambakor memiliki 2 masjid dan 5
musholla atau langgar.
Penduduk di desa nambakor pada data tahun 2015
terdapat 11 perikahan yang tercatat di KUA kecamatan saronggi. Dan desa
nambakor tidak memiliki catatan mengenai talak, cerai serta rujuk.
0 komentar:
Posting Komentar